Page 329 - 2022_Buku Digital
P. 329

304









                Pada opsi link akan muncul tautan yang dapat


                diringkas dengan cara mencentang pilihan “Shorten


                URL/Perpendek URL”. Setelah itu, klik “Salin” dan klik


                tanda silang. Link yang sudah disalin dapat digunakan


                untuk mengakses dan menggunakan jurnal pembelajaran.







                     Pengaturan Link (Tautan)

                 8
                     Setelah pengguna dapat mengembangkan seluruh jenis


                formulir pada google form, maka langkah selanjutnya


                ialah mengaktifkan formulir dengan cara mengirim dan


                membagikan link agar publik dapat mengakses dan


                menggunakan formulir tersebut.
   324   325   326   327   328   329   330   331   332   333   334