Page 384 - 2022_Buku Digital
P. 384
357
Membuat Laporan Hasil Kuis pada Quizizz
6
1) Mengakses Laporan Kuis
Laporan hasil kuis dapat membantu pengguna untuk
mendapatkan data real-time dan memahami kekuatan
serta kelemahan peserta kelas. Selain itu, pengguna juga
dapat menggunakan data ini untuk merencanakan
pelajaran berdasarkan kinerja yang tampak dari hasil
kuis.
Setelah masuk menggunakan akun Quizizz, pengguna
dapat memilih tab “Laporan” pada bilah navigasi kiri.
Selanjutnya pada layar “Laporan” bagian bawah,
perhatikan laporan permainan yang sedang berjalan
seperti berikut.