Page 5 - lkpd akhir farrez_Neat
P. 5
Rani 25 kg Kemudian Roni datang dan
Dani 60kg bergabung dengan Rani,
sehingga menyebabkan jungkat
- jungkit berada pada posisi
seimbang. Yang artinya jika
jungkat – jungkit seimbang
maka berat badan Dani sama
Roni .... kg dengan berat badan Rani
ditambah dengan Roni, Maka
tentukan berat badan Roni?.
Gambar 2
Perhatikan dan baca ilustrasi pada gambar 2, Tuliskan pada
kolom ini apa - apa saja yang kalian ketahui dari gambar 2
diatas!
Berat Badan Dani Berat Badan Rani Berat Badan Roni
= + X
Maka berat badan Roni adalah berat badan Dani dikurang berat
Rani _
X = 60 Kg 25 Kg
X = .... Kg
Bertanyalah pada guru Jika kalian menemukan kesulitan