Page 17 - Panduan Matching Fund 2022
P. 17
Tabel 4. Persyaratan Khusus Program Matching fund 2022 untuk Pendidikan Tinggi Vokasi
Nomor Dampak Persyaratan Khusus
Penguatan pengembangan Pusat Memiliki TF/TI/COE untuk mendukung
Unggulan Inovasi Perguruan
1 proses pembelajaran dengan
Tinggi/PUI PT, Teaching Factory/
TF dan Teaching Industry/TI mengembangkan purwarupa
Memiliki invensi/inovasi (barang/jasa), lebih
2 Hilirisasi Produk
diutamakan yang sudah memiliki purwarupa
Memiliki invensi/inovasi (barang/jasa), lebih
Startup Kampus yang Dibangun
3 diutamakan yang sudah memiliki purwarupa
Bersama DUDI
atau sudah menginisiasi startup
Memiliki inovasi yang telah melalui fase
(Fuzzy Front-End/FFE) dan (Fuzzy Back-
Inovasi untuk Menjawab Kebutu- End/FBE) dan memiliki tingkat kompetisi
4
han Mitra Industri pasar yang baik, tingkat kesiapan inovasi
teknologi, serta tingkat penggunaan
komponen lokal.
Memiliki inovasi yang berupa layanan jasa
atau barang pada 6 sektor industri prioritas.
5 Penguatan UMKM
Tingkat kesiapan inovasi teknologi, serta
tingkat penggunaan komponen lokal.
Penguatan research and Memiliki inovasi yang berupa layanan jasa
innovation center atau pusat atau barang pada 6 sektor industri prioritas.
6
unggulan iptek yang mendukung Tingkat kesiapan inovasi teknologi, serta
kebijakan pemerintah tingkat penggunaan komponen lokal.
Invensi/inovasi harus dilengkapi dengan bukti rekam jejak, bisa berupa foto produk, video
produk, HKI, publikasi, serta bukti kegiatan/kerja sama yang relevan yang pernah dilakukan.
Panduan Matching Fund 2022
17