Page 25 - flipbook yuli masita sari
P. 25
21
Uji Kompetensi
Jawab pertanyaan dengan benar!!
1. Jessika mendapatkan kado dari temannya berbentuk
kotak/ kubus mempumyai volume 4.913 cm3. Berapa
luas permukaan kotak tersebut....
A. 102 cm 2 C. 864 cm 2
B. 1.734 cm 2 D. 289 cm 2
2. Panjang sebuah kayu berbentuk balok = 15 cm dan
lebarnya = 11 cm. Jika volume balok = 1.485 cm3, dan
ingin membagi sama panjang untuk membuat rumah,
berapa tingginya
A. 4 cm C. 7 cm
B. 9 cm D. 11 cm
3. risma memiliki kue berrbentuk Prisma segitiga
mempunyai 3.150 cm3. Jika alas segitiga = 18 cm
dan tinggi segitiga 34 cm, berapa tinggi kue
tersebut....
Bahan Ajar Digital
Interaktif Berbasis Masalah