Page 62 - E-MODUL IPA KLS 5
P. 62

4. Konsumen tingkat III memakan konsumen tingkat II. Contoh:


                                       hewan konsumen tingkat III adalah burung elang dan beberapa jenis



                                       ular, dll.



                               5. Pada saat konsumen tingkat III mati, tubuhnya akan membusuk.


                                       Ringkatan ini merupakan tingkat akhir perjalanan makhluk hidup.


                                       Biasanya hewan yangmenjadi pengurai adalah bakteri dan jamur.



                                       Adapun hasil dari penguraian yang terjadi biasanya menjadi zat



                                       hara yang menyuburkan tanah.






                                   Jaring Makanan dibentuk dari rantai makanan yang saling



                        berhubungan. Sehingga membentuk suatu peristiwa yang melibatkan



                        banyak makhluk hidup dan menyebabkan peristiwa yang terjadi lebih dari


                        1 urutan. Sehingga dalam peristiwa makan memakan yang terjadi, akan


                        banyak cabang karena hubungan memakan antar makhluk hidup.










                        2. Simbiosis



                                   Simbiosis adalah hubungan dua makhluk hidup yang berbeda namun


                        saling keterkaitan diantaranya keduanya. Dalam symbiosis tidak semua



                        makhluk diuntungkan dan tidak semua makhluk hidup di rugikan. Oleh


                        karena itu Simbiosis dibagi menjadi 3 macam yaitu simbiosis mutualisme,



                        parasitisme, dan komensalisme.


                        1) Simbiosis Mutualisme adalah Hubungan antara dua makhluk hidup



                                yang saling menguntungkan satu dengan yang lainnya. Contoh:


                                Hubungan antara burung jalak dan kerbau.





























































                                                                                 Gambar 2. Simbiosis Mutualisme


                                                                           Sumber: https://www.kependidikan.com











                                                                                       I L M U   P E N G E T A H U A N   A L A M
   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67