Page 13 - E-Book Informatika
P. 13

Cara Memformat Data dengan Tipe Data Yang Sesuai









































      3. Memformat Cell





          Untuk memberi batas dan mengatur warna cell, dapat dilakukan

  dengan cara memilih cell batas, kemudian mengklik ikon Borders di tab


  Home. Pilih jenis batas yang diingin diberikan pada cell tersebut, kemudian


  pilih ikon fill color untuk mengatur warna cell. Agar tampilan tabel data


  dilembar  kerja  menjadi  lebih  menarik,  dapat  menambahkan  batas  dan


  warna cell yang bervariasi diantara cell-cell yang ada


        Sebagai contoh, tabel yang ditunjukkan pada gambar 5.6 terlihat batas


  cell untuk cell B3 sampai F3 berbeda dengan cell-cell yang lain. Langkah-


  langkah untuk melakukan nya adalah sebagai berikut









                                                                                 Analisis Data                        8
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18