Page 9 - MODUL SEGI EMPAT DAN SEGITIGA_Neat
P. 9
KOMPETENSI DAN INDIKATOR
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1 3.11 Mengaitkan rumus 3.11.1 Menjelaskan pengertian persegi,
keliling dan luas untuk persegi panjang, belah ketupat,
berbagai jenis jajargenjang, trapesium, dan
segiempat (persegi, layang-layang menurut sifatnya.
persegi panjang, belah 3.11.2 Menjelaskan sifat-sifat persegi,
ketupat, jajargenjang, persegi panjang, belah ketupat,
trapesium, dan jajargenjang, trapesium, dan
layang-layang) dan layang-layang ditinjau dari sisi,
segitiga. sudut, dan diagonalnya.
3.11.3 Menjelaskan jenis-jenis segitiga
berdasarkan panjang sisi, ukuran
sudut dan sifatnya.
3.11.4 Menjelaskan rumus keliling persegi,
persegi panjang, belah ketupat,
jajargenjang, trapesium, dan
layang-layang.
3.11.5 Menjelaskan rumus luas persegi,
persegi panjang, belah ketupat,
jajargenjang, trapesium, dan
layang-layang.
3.11.6 Menjelaskan rumus keliling segitiga.
3.11.7 Menjelaskan rumus luas segitiga.
2 4.11 Menyelesaikan masalah 4.11.1 Menyelesaikan masalah dalam
kehidupan sehari-hari dengan
kontekstual yang
menggunakan sifat-sifat segiempat
berkaitan dengan luas
dan segitiga.
Modul Segi Empat dan Segitiga
1