Page 20 - Buku Digital Berbasis Hypermedia Materi Getaran dan Gelombang
P. 20

Hai kawan, kamu masih bingung

                                      terkait perbedaan gelombang transversal

                                      dan gelombang longitudinal. Yuk, simak
                                      video di bawah ini untuk memperjelas

                                      perbedaan gelombang longitudinal dan

                                      gelombang transversal.
                                                    !Selamat menyaksikan!




























       2. Gelombang Elektromagnetik

            Gelombang elektromagnetik adalah                            perambatan             untuk
           gelombang yang tidak membutuhkan medium, misalnya

           gelombang cahaya dan gelombang radio.




       Perbedaan gelombang mekanik dan gelombang elektromagnetik, sebagai
                                                 berikut;
                 Tabel 1.1 Perbedaan gelombang mekanik dan gelombang elektromagnetik


                Aspek             Gelombang Mekanik                     Gelombang
              Pembeda                                                Elektromagnetik

          Sumber               Berupa zat atau materi           Medan listrik dan magnet
          getaran

          Perantara            Memerlukan zat atau Tidak memerlukan zat

                               medium                           atau medium
          Pada        ruang Tidak dapat merambat                Dapat merambat

          hampa





                                                                                                      13
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25