Page 40 - 2100008034_Andini Ika Saputri_Modul PrakTekPemb
P. 40
GLOSARIUM
ADH : Antidiuretic hormon; hormon dari neurohipofisis yang
menekan atau mengurangi pengeluaran urine.
Asetilkolin : Neurotransmitter yang terdapat pada interneuron, otot, dan
sinapsis.
Aqueous humors : Cairan yang mengisi rongga di anatar kornea dan cairan
vitreous humour) pada mata vertebrata.
ATP : Adenosin trifosfat; energi yang beredar pada semua sel,
hidrolisisnya menghasilkan tenaga untuk kegiatan sel, baik mekanis, osmosis, atau
kimia.
Batang otak : Brainstem; bagian yang meliputi otak tengah, pons varollii, dan
medula oblongata.
Hormon : Setiap molekul yang disekresikan secaralangsung ked alam
darah oleh kelenjar endokrin.
Impuls : Perambatan rangsangan dalam urat saraf, dari indra atau dari
otak
Kelenjar eksoskrin : Kelenjar yang aktivitas sekresinya langsung menju permukaan
epitelium, tetapi paling sering melalui duktus.
Kelenjar endokrin : Kelenjar yang dapat menhasilkan satu atau lebih hormon yang
disekresikan secara langsung ke dalam darah melalui duktus (saluran).
Medula: Bagian tengah suatu organ.
Meninges : Selaput otak; tiga membran penutup otak, sumsum tulang
belakang hingga keluar dari tulang belakang.
Nodus simpul : Kelenjar.
Nostril : Lubang hidung; nares
32