Page 5 - materi pola bilangan
P. 5

PENDAHULUAN





                             A. Identitas E-Modul


                                Mata Pelajaran  : Matematika
                                Kelas         : VIII

                                Alokasi Waktu  : 120 Menit

                                Judul E-Modul :Pola Bilangan




                             B. Kompetensi Dasar


                         3.1 Membuat generalisasi dari pola pada barisan bilangan dan barisan konfigurasi

                         objek.

                         4.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pola pada barisan bilangan dan
                         barisan konfigurasi objek.


                             C. Deskripsi Singkat
                                Materi
                        pola bilangan adalah bentuk atau susunan yang tetap dan bilangannya mengandung

                        makna satuan jumlah yang merujuk pada angka.

                        Dalam modul ini kita akan belajar sbb:
                         1.  Mengenal jenis-jenis pola bilangan

                         2.  Menemukan rumus pola bilangan



                             D. Petunjuk Penggunaan
                                Modul

                        Untuk mempelajari e-modul perlu dan harus diperhatikan beberapa hal oleh peserta

                        didik, antara lain sebagai berikut:

                         1.  Pelajarilah e-modul ini dengan baik. Mulailah mempelajari materi pelajaran yang
                            ada  pada  e-modul  ini  di  setiap  kegiatan  pembelajaran  hingga  adik-adik  dapat

                            menguasainya dengan baik.
                         2.  Lengkapilah setiap aktivitas dan tugas yang terdapat pada  e-modul ini dengan

                            semangat.  Jika    mengalami  kesulitan,  catatlah  kesulitan  tersebut  pada  buku


                                                            1
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10