Page 10 - C:\Users\hp\Music\modul 2\modullarson
P. 10

MENU UTAMA







                             TEKNIK PRESENTASI YANG EFEKTIF
                              TEKNIK PRESENTASI YANG EFEKTIF
                              TEKNIK PRESENTASI YANG EFEKTIF





              Tujuan Pembelajaran



             1. Peserta  didik  mampu  menjelaskan  teknik  presentasi  yang  efektif  efektif
               dengan baik dan benar.
             2. Peserta  didik  mampu  membuat  desain  presentasi  yang  efektif  dengan

               menggunakan powerpoint.
             3. Peserta  didik  mampu  menerapkan  teknik  presentasi  yang  efektif  efektif
               dengan baik.

             4. Peserta didik mampu melakukan presentasi yang efektif.



            Alat dan Bahan


             1. Laptop / Pc

             2. Software Microsoft Powerpoint


             Materi Pembelajaran



                    Presentasi merupakan salah satu bagian dari aktivitas berkomunikasi yang

            bertujuan memperkenalkan sesuatu kepada orang lain. Presentasi yang dianggap
            efektif  tidak  hanya  mampu  menarik  perhatian  audience,  namun  juga  dapat

            menggerakan  audience  untuk  melakukan  sesuatu  hal.    Presentasi  yang  Efektif
            adalah  presentasi  yang  mencapai  tujuan  (Mohammad  Noer,  2012).  Maka  supaya

            presentasi menjadi efektif, perlu menggunakan teknik presentasi yang baik.
                      Slide presentasi juga berperan dalam penyampaian isi materi, selain dikemas
            dengan  lebih  singkat  dan  menarik,  slide  dapat  menjadi  fasilitas  untuk

            memaparkan  hasil  penelitian.  Kekoherensian  (kepaduan/hubungan)  slide  akan
            mendukung kelancaraan presentasi dan menarik perhatian audience, karena jika

            tidak  adanya  dukungan  dari  audience  dapat  mengganggu  kelancaran  dalam
            dalam presentasi.











                                                                        Simulasi dan Komunikasi digital || 2
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15