Page 10 - E-Modul bangun ruang sisi datar_Neat
P. 10

B.  Balok
                       Amati video pembelajaran berikut!
























                   1.  Pengertian
                                                                          Gambar    disamping   berikut   ini
                                                                          menunjukkan  bangun  ruang  yang
                                                                          memiliki  tiga  pasang  sisi  berhadapan
                                                                          yang memiliki bentuk dan ukuran yang
                                                                          sama, dimana setiap sisinya berbentuk
                                                                          persegi panjang. Bangun ruang seperti
                                                                          itu dinamakan balok.







                   2.  Unsur – unsur
                         i.   Memiliki 6 sisi berbentuk persegi panjang yang tiap pasangnya kongruen. Balok memiliki 3
                              pasang  bidang  persegi  panjang  yang  kongruen,  yaitu  ABFE  DCGH,  ADHE  BCGF,  dan
                              ABCDEFGH.
                         ii.   Memiliki 12 rusuk, dengan kelompok rusuk yang sama panjang. Rusuk ABDC=EF=HG Rusuk
                              AE DHBF CG Rusuk ADBC-EH-FG
                        iii.   Memiliki 8 titik sudut, yaitu titik A, B, C, D, E, F, G, dan H.
                        iv.   Memiliki 12 diagonal bidang, diantaranya AC< BD, BG, dan CF.
                         v.   Memiliki 4 diagonal ruang yang sama panjang dan berpotongan di satu titik, yaitu AG, BH, CE,
                              dan DF.
                        vi.   Memiliki 6 bidang diagonal persegi panjang dan tiap pasangannya saling kongruen, di antaanya
                              bidang ACGE, BGHA, AFGD dan BEHC.




                                                           10
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15