Page 14 - vita(1)_merged (1)
P. 14

PANCA INDRA MANUSIA

                                 INDRA PENDENGAR



                                          (TELINGA)




                  A.  Pengertian

                            Manusia mempunyai kemampuan
                      untuk mengenal lingkungan sekitarnya.

                      Adapun  alat  yang  digunakan  adalah
                      telinga.  Telinga  dikenal  sebagai  indra
                      pendengar  yang  digunakan  untuk


                      mendeteksi  dan  mengenal  sesuatu
                      melalui  bunyi  yang  muncul  dari

                      rangsangan  berupa  getaran  yang
                      dihantarkan  melalui  udara.  Namun,

                      Manusia  hanya  dapat  mendengar  bunyi  dengan  frekuensi  dari
                      tidak semua bunyi dapat dideteksi oleh
                      20 Hz sampai 20.000 Hz.
                      pendengaran manusia.

                   B.  Struktur Anatomi

                           Secara umum, telinga manusia memiliki bagian-bagian dan
                      bentuk  yang  sama  walaupun  memiliki  jenis  kelamin  yang
                      berbeda. Untuk mengetahui bagian-bagian telinga perhatikan!


















                                                                      HABIBA    13
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19