Page 7 - Modul Konsep Tekanan Zat Pada Makhluk Hidup
P. 7
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran siswa diharapkan
dapat:
2. Menganalisis prinsip tekanan pada proses kapilaritas dalam
pengangkutan zat pada tumbuhan
3. Menganalisis prinsip tekanan pada tekanan darah
4. Menganalisis prinsip tekanan pada proses pernapasan
5. Menyajikan data hasil percobaan penerapan prinsip tekanan pada proses
kapilaritas dalam pengangkutan zat pada tumbuhan
vi