Page 46 - E-LKPD INTERAKTIF KEANEKARAGAMAN HAYATI
P. 46
PROFIL PENULIS
Elvia Derta lahir di Dharmasraya, pada tanggal 11 Maret 2000.
Penulis merupakan anak pertama dari 3 bersaudara, anak dari
Bapak M. Ridwan dan Ibu Marnis Sri Wati. Penulis memulai
pendidikan di SDN 12 Koto Baru tahun 2007-2013, pada tahun
2013-2016 melanjutkan pendidikan di SMP N 1 Koto Baru.
Pada tahun 2016-2019 melanjutkan pendidikan di SMA N 1
Koto Baru, dan sekarang penulis menjalankan studi di
Universitas PGRI Sumatera Barat.
Siska Nerita, M. Pd lahir di Alai Sako, pada tanggal 11 Januari
1984. Riwayat pendidikan yang ditempuh yaitu, S1 Pendidikan
Biologi di STKIP PGRI Sumatera Barat, pada tahun 2002-
2006 dan S2 dengan jurusan Pendidikan Biologi di Universitas
Negeri Padang, pada tahun 2008-2011.
Annika Maizeli, M. Pd lahir di Padang, pada tanggal 5 Mei
1985. Riwayat pendidikan yang ditempuh yaitu S1 Pendidikan
Biologi di Universitas Negeri Padang, tahun masuk 2003 dan
S2 Konsentrasi Pendidikan Biologi Pasca Sarjana di
Universitas Negeri Padan, tahun masuk 2009 dan selesai tahun
2012.
elviaderta7@gmail.com Elvia Derta