Page 22 - RPP_BURUNG KENARI_FATIKHATUR ROHMANIYAH
P. 22

Banyumas,  30 Juni 2021
                                         Mengetahui:
                           Kepala TK Kemala Bhayangkari 14 Ajibarang                        Guru Kelas







                                     Septiyaningrum,S.Pd AUD                        Fatikhatur Rohmaniyah,S.Pd




                                                    Daftar Pertanyaan HOTs




                    NO  PRTANYAAN                                           Ketrampilan Berfikir
                                                                            C1    C2    C3     C4    C5    C6
                    1    Siapa yang menciptakan burung kenari?
                    2    Siapa yang memiliki burung kenari?
                    3    Kenapa burung kenari banyak disukai?
                    4    Apa saja makanan burung kenari?
                    5    Kapan biasanya burung kenari di bersihkan
                         kandnagnya?
                    6    Bagaimana suara burung kenari?
                    7    Apa saja yang siapkan untuk membersihkan
                         kandang burung?
                    8    Bagaimana cara membersihkan kandang
                         burung?
                    9    Kenapa harus dibersihkan kandangnya?
                    10  Dimana kalian pernah melihat burung kenari?
                    11  Apa saja bagian tubuh kenari?
                    12  Kenapa hasil lipatan burungnya spt ini?
                    13  Kenapa kamu tidak menyukai kegiatan
                         melipat?
                    14  Apa kegiatan yang kamu sukai?
                    15  Bagaimana perkembang iakan burung kenari?
   17   18   19   20   21   22