Page 53 - LAPORAN
P. 53

d.  Membina hubungan baik antara sekolah dengan komite sekolah.
                           e.  Membina dan mengmbangkanhubungan antara sekolah dengan pemerintah

                             dunia usaha dan lembaga sosial lainnya.
                           f.  Menyusun laporan pelaksanaan hubungan dengan masyarakat secara berkala

                           g.  Menyeleksi guru teladan dan pelajaran teladan.

                           h.  Melakukan pembinaan lomba-lomba urusan akademis
                           i.  Menyusun laporan


                        3.  Guru

                                    Gurusebagai pelaksana kegiatan proses belajar  bertanggung jawab kepada

                        Kepala  Sekolah  dan  mempunyai  tugas  melaksanakan  kegiatan  proses  mengajar
                        secara efektif dan efisien. Tugas dan tanggung jawab guru meliputi :

                        a.  Membuat perangkat program pengajaran

                           a)     Pengembangan silabus
                           b)    Program tahunan / Prosem

                           c)     Program Satuan Pelajaran
                           d)    Program Rencana Pengajaran

                           e)     Program mingguan guru

                           f)     LKS
                        b.     Melaksanakan kegiatan pembelajaran

                        c.  Melaksanakan  kegiatan  penilaian  proses  belajar,  ulangan  harian,  ulangan
                           umum, ujian akhir

                        d.  Melaksanakan analisis hasil ulangan harian

                        e.  Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan pengayaan
                        f.  Mengisi daftar nilai siswa

                        g.  Melaksanakan kegiatan membimbing (pengimbasan pengetahuan) kepada guru
                           lain dalam kegiatan proses belajar mengajar

                        h.  Membuat alat pelajaran / alat peraga

                        i.  Menumbuh kembangkan sikap menghargai karya seni
                        j.  Mengikuti kegiatan mengembangkan dan pemasyarakatan kurikulum

                        k.  Melaksanakan tugas tertentu disekolah
   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58