Page 35 - Bahan Ajar Pengukuran dalam Kerja Ilmiah Fase E
P. 35

Setelah  kalian  baca  dan  pelajari,

                                                    adakah  yang  masih  belum  dipahami?

                                                    Mari bertanya!!



                                                             https://bit.ly/tanyapert3



                                                    AKTIVITAS 3




                  (Orientasi Masalah)
                       Peserta       didik      mengumpulkan               informasi        tentang

                       “Bagaimana  menentukan  nilai  ketidakpastian  pada
                       pengukuran berulang?”



                  (Mengorganisasikan)

                       Peserta  didik  berkumpul  menjadi  beberapa  kelompok
                       yang terdiri dari 5-6 orang

                       Peserta didik melakukan praktikum

                       Peserta  didik  mengerjakan  Lembar  Kerja  Praktikum
                       secara berkelompok



                  (Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya)

                       Masing-masing  kelompok  melakukan  presentasi  dan
                       kelompok lainnya memberikan tanggapan/tanya jawab

                       terhadap apa yang di presentasikan



                  (Menganalisis  dan  Mengevaluasi  proses  Pemecahan
                  Masalah)

                       Peserta didik saling memberikan apresiasi
                       Peserta  didik  menyimak  penguatan  materi  terkait

                       kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan
                       Peserta  didik  melakukan  refleksi  terkait  dengan

                       pembelajaran hari ini









                                                        Modul Ajar Pengukuran dalam Kerja Ilmiah               35
   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40