Page 65 - E-Modul Ajar-Pengukuran dalam Kerja Ilmiah-Fase E SMA
P. 65
PENGUKURAN BERULANG
4. Ukurlah panjang dan massa masing-masing balok sebanyak 1 kali
pengukuran
5. Catat hasil pengukuran pada tabel dibawah ini sesuai dengan aturan cara
penulisan hasil pengukuran
Data Hasil Pengukuran
Isi hasil pengukuran pada tabel dibawah ini sesuai dengan hasil pengukuran
menggunakan jangka sorong, mikrometer sekrup, dan neraca adalah sebagai
berikut:
65