Page 2 - EBOOK LUSIANA
P. 2
KATA
PENGANTAR
Segala puji bagi Allah tuhan semesta alam yang tiada
duanya yang telah memberikan rahmat dan
karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan
bahan ajar ini dengan tepat waktu
Terima kasih saya ucapkan pada ibu dosen
Dr.Noorhafizah.S.T.,M.Pd dan ibu Wahdah Refia
Rafianti S.Sn. M.Pd selaku dosen pengampu mata
kuliah Media dan Teknologi pembelajaran yang telah
memberikan informasi mengenai bahan ajar sehingga
saya dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik
Bahan ajar kelas 1 tema 1 subtema 1 pembelajaran 1
berisi tentang informasi mengenai cara mengajar
guru didalam kelas tentang perkenalan diri siswa dan
teman barunya
Saya sadar masih banyak kekurangan dalam
pembuatan bahan ajar ini. Saya mengharapkan kritik
dan saran pembaca agar kedepannya lebih baik lagi
Banjarmasin, 24 April 2022
Lusiana
i