Page 57 - Materi Ajar Ekosistem
P. 57
Membimbing
penyelidikan mandiri
dan kelompok
1. Mulailah mengumpulkan informasi yang berkaitan dengan masalah yang
disajikan dan sesuai dengan rumusan masalah yang telah dibuat secara
berkelompok!
2. Siswa/i dapat menggunakan berbagai literatur atau sumber yang valid seperti
artikel jurnal, textbook, dan sumber lain yang sesuai untuk membantu
menjawab rumusan masalah yang telah dibuat. Tuliskanlah informasi yang
diperoleh pada kolom berikut
Mengembangkan dan
menyajikan hasil karya
1. Tulislah semua hasil diskusi kelompok berupa jawaban dari pertanyaan yang
telah dirumuskan!
2. Buatlah solusi dari permasalahan dengan mengaitkan seluruh informasi yang
telah dikumpulkan (minimal 3)!
3. Presentasikanlah hasil diskusi siswa/i beserta kelompok lain!
50

