Page 46 - E-Modul PGL
P. 46
Mengamati
Pernahkah kamu melihat suatu
proyek pembangunan rumah. Jika kamu
perhatikan kuda-kuda atap rumahmu, kamu
bisa melihat beberapa kayu yang searah
atau yang disebut sejajar. Kayu-kayu itu
Gambar 6. Kuda-kuda Atap Rumah
sejajar satu sama lain dan tidak akan
Sumber : pinterest.com
pernah bertemu.
Menanya
Tahukah kamu jika kayu-kayu pada kuda-kuda atap rumah
diibaratkan persamaan garis lurus. Persamaan garis lurus kayu-kayu
atap rumah yang sejajar tersebut dapat kita cari persamaannya.
Kemukakanlah pendapatmu, bagaimanakah cara menentukan
persamaan garis lurus yang sejajar dengan garis lain?
Ayo berdiskusi pada link ini!
Mengumpulkan Informasi
1. Persamaan Garis yang Melalui Sebuah Titik dan Sejajar
Garis y = mx + c
Persamaan garis yang melalui titik dan sejajar dengan garis
y = mx + c adalah .
30