Page 35 - E-Modul Berbasis 3 Pilar ESD
P. 35
Setelah kamu menyimak teks tersebut, jawablah pertanyaan
di bawah ini dengan bahasamu sendiri dan kerjakan di buku
tulismu!
Dari teks fiksi di atas, maka identifikasilah: Tema, tokoh, alur cerita,
konflik yang terjadi, klimaks, amanat, serta latar dari teks "Asal
Mula Garam di Pulau Garam"
Masih tentang Pulau Garam nih sobat Sakera! Apakah kamu
tahu?, jika setiap tahunnya petani garam melakukan tradisi
yang dinamakan "Nyadhar". Apa itu Nyadhar? bagaimana tradisi
tersebut? yuk langsung simak video berikut!
Sumber: (Salose Project) https://youtu.be/OmO3apRaib8