Page 47 - Bersama Hadapi Bencana
P. 47

Chang     dan    Zhang    menggunakan        bencana  melalui  kebijakan  dan  strategi
                  data jumlah korban yang meninggal            pemulihan  yang diterapkan, sehingga
                  serta berbagai  berbagai  dampak  yang       risiko  finansial  mereka  kembali  stabil
                  ditimbulkan  seperti kerugian  material      seiring waktu. Peneliti menyarankan bagi
                  dan dampak nya pada infrastruktur dari       negara kecil untuk memperhatikan strategi
                  136 negara. Peneliti fokus pada dampak       manajemen  bencana  mereka  untuk
                  nya terhadap hutang luar negeri,  debt       melindungi sektor keuangan mereka.
                  services, nilai tukar, current account, dan
                  likuiditas eksternal.                        Strategi Penanggulangan

                  Beberapa temuan utama dari penelitian        Undang-Undang  Nomor 24  Tahun 2007
                  tersebut adalah bencana alam secara nyata    tentang    Penanggulangan       Bencana
                  berdampak terhadap PDB, perdagangan,         menyebutkan bahwa manajemen bencana
                  serta  meningkatkan kerentanan negara        sebagai suatu proses berkesinambungan
                  akibat hutang. Dampak bencana alam           dan terpadu untuk meningkatkan kualitas
                  terhadap risiko keuangan bersifat jangka     dan langkah-langkah yang terkait dengan
                  panjang  walaupun  dari  waktu ke waktu      observasi dan analisis  bencana  serta
                  cenderung berkurang. Dampak langsung         pencegahan,  mitigasi, kesiapsiagaan,
                  akan   cenderung     besar   disebabkan      peringatan  dini,  penanganan  darurat,
                  oleh  kerugian  fisik  pada  infrastruktur,   rehabilitasi, dan rekonstruksi bencana.
                  penghentian    infrastruktur,  kegagalan
                  penyaluran  pelayanan  publik, kerugian      Manajemen  bencana memiliki beberapa
                  finansial,  peningkatan  ketidakstabilan     tujuan penting, yaitu;
                  dalam  aspek  keuangan  seperti  hutang      a.  Mencegah dan membatasi korban ma-
                  luar negeri dan nilai tukar.                    nusia serta kerusakan harta benda.
                                                               b.  Menghilangkan  kesengsaraan  dan
                  Tetapi dalam jangka panjang  efek               kesulitan dalam kehidupan.
                  tersebut akan teredam. Hal itu  karena       c.  Mengembalikan  korban  bencana  dari
                  negara  yang mengalami  bencana  yang           daerah penampungan ke daerah asal
                  awalnya    mengalami      ketidakstabilan       atau relokasi ke daerah baru.
                  mulai menunjukkan pemulihan  seperti         d.  Mengembalikan fungsi fasilitas umum/
                  kestabilan nilai tukar, hutang luar negeri,     utama seperti komunikasi,  transpor-
                  dan likuiditas. Negara-negara  ini dapat        tasi, air minum, listrik dan telepon,
                  beradaptasi  dan mengatasi  efek dari           termasuk mengembalikan  kehidupan















                                                                                                BERSAMA HADAPI BENCANA
        SERIAL BUKU PROYEK PRAKARSA KETANGGUHAN BENCANA INDONESIA (IDRIP) TAHUN 2021-2025                       45
                                                                             PENGUATAN KAPASITAS DAN SOLIDARITAS DALAM MANAJEMEN BENCANA
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52