Page 9 - LKPD Asam Basa Model Pembelajaran Sorogan Bandongan_Neat
P. 9

PENDAHULUAN







                                Alur Tujuan

                          Pembelajaran (TP)



                      Peserta didik dapat mengetahui zat-zat yang bersifat
                1.
                      asam atau basa dalam kehidupan sehari-hari.


                      Peserta didik dapat membandingkan konsep asam
                2.
                      basa menurut para ahli.


                      Peserta didik dapat menjelaskan perubahan warna
                3.
                      indikator kertas lakmus dalam berbagai larutan.


                      Peserta didik dapat menentukan larutan asam dan

                4.    basa serta pH-nya menggunakan indikator universal
                      dan larutan indikator buatan


                      Peserta didik dapat menjelaskan bahan alam yang
                5.
                      dapat digunakan sebagai indikator


                      Peserta didik dapat menentukan pH larutan asam kuat
                6.
                      dan basa kuat


                      Peserta didik dapat menentukan pH larutan asam
                7.
                      lemah dan basa lemah


                      Peserta didik dapat melaporkan hasil percobaan
                8.
                      mengenai pembuatan indikator alami asam basa dari

                      bahan alam dan perubahan warnanya




















       LKPD Asam Basa Sorogan-Bandongan
       Syifa Amandha - Dr. Rinaningsih, M.Pd.                                                                   viii
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14