Page 4 - Buku Link Permikomnas Jateng
P. 4

PERMIKOMNAS





                      PERMIKOMNAS                 yang        terdiri      dari      Hipunan-himpunan

               mahasiswa  perguruan  tinggi  Informatika dan Komputer
               se-Indonesia yang mempunyai kegiatan dibidang keilmuan dalam

               meningkatkan kemampuan dan keahlian semasa dibangku kuliah

               guna  membantu  perguruan  dalam kegiatan dalam dan luar
               kampus.  Adapun  bentuk-bentuk  kegiatan tersebut  berupa

               pelaksanaan kuliah  umum dan khusus seperti  seminar,  dialog,

               pelatihan hardware/software dan lain-lain yang bersifat keilmuan,
               sehingga  pengurus  perhimpunan  adalah yang memiliki Index

               Prestasi diatas  rata-rata  prestasi mahasiswa.  PERMIKOMNAS

               memiliki            lembaga              Koordinator              Wilayah            (KORWIL)
               dimasing-masing wilayah  daerah tingkat  satu  atau  yang

               digabungkan  mewakili minimum  10 perguruan  tinggi  yang ada.
               Badan Pekerja Nasional (BPN) sebagai pusat yang berkedudukan

               di Jakarta.

                      Dialog  yang dilaksanakan  kali  ini merupakan  ajang
               pemanasan sebelum  menuju  MUNAS-I  PERMIKOMNAS dimana

               akan  berkumpul utusan masing-masing perhimpunan  lebih dari
               300 perguruan  tinggi  se-Indonesia  yang rencananya akan

               dilaksanakan  pada  bulan Oktober 2008.  Adapun  tempat

               pelaksanaan akan  diadakan di aula  Universitas Islam  Negeri
               Jakarta dan diharapkan dapat dibuka langsung oleh Presiden atau

               Wakil  Presiden  Republik Indonesia serta  diharapkan dapat

               didukung oleh lembaga-lembaga Pemerintah maupun swasta.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9