Page 2 - E-LEARNING_Neat
P. 2

SKATA PENGANTAR


                               Dalam era digital yang semakin maju, teknologi ini telah menjadi pusat
                        perhatian dalam dunia pendidikan, terutama dalam proses belajar mengajar.

                        E-learning,  atau  pembelajaran  elektronik,  adalah  proses  belajar-mengajar

                        yang  memanfaatkan  teknologi  digital  untuk  memberikan  materi
                        pembelajaran.  E-modul  ini  disusun  sebagai  panduan  kegiatan  belajar

                        mahasiswa berdasarkan Rancangan Pembelajaran per Semester (RPS) mata
                        kuliah  E-Learning  pada  Program  Studi  Pendidikan  Teknik  Informatika  dan

                        Komputer Universitas Negeri Makasar.


                               Dalam E-modul ini terdiri dari 9 materi pokok, yaitu: a) Konsep dasar

                        dan model-model e-learning, b) Desain dan pengembangan e-learning, c) E-

                        learning tools dan teknologi untuk kegiatan e-learning, d) Evaluasi E-learning,
                        e) Instalasi dan Registrasi E-learning Learning Management System (eLMS), f)

                        Mengelola administrator dalam eLMS, g) Mengembangkan bahan ajar digital
                        eLMS, h) Mengembangkan soal-soal berbasis eLMS activity, i) Webhosting &

                        Instalasi eLMS.


                               Penyusun menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan e-

                        modul ini, sehingga saran dan masukan yang membangun sangat diharapkan.

                        Semoga  e  modul  ini  banyak  memberikan  manfaat  bagi  para  mahasiswa
                        khususnya.



                                                                                     MAKASSAR,2023.




                                                                                              PENULIS








                                                                                                      ii
   1   2   3   4   5   6   7