Page 60 - Modul PAI Kelas 12
P. 60
32. Perhatika masalah di bawah ini!
Di era globalisasi saat ini banyak orang yang meninggal dunia disebabkan karena mereka
minum minuman keras oplosan yang dibuat oleh orang yang tak bertanggung jawab
bertujuan menghancurkan generasi yang cerdas dan kreatif, hal ini dapat disimpulkan bahwa
minuman keras oplosan dapat melahirkan kejahatan yang dahsyat .
Masalah tersebut di atas termasuk berfikir….
A. Iduktif
B. Deduktif
C. Konsumtif
D. Rasional
E. Destruktif
33. Kemacetan dan kebanjiran yang terjadi di kota-kota besar di Indonesia memberikan dampak
negative dan kerugian yang besar merupakan contoh masalah yang terjadi pada…
A. Negara
B. Individu
C. Masyarakat
D. Oknum tertentu
E. Kelompok
34. Langkah langkah dalam menyelesaikan masalah dengan berfikir kritis meliputi,kecuali…
A. Mengambil keputusan (decision making)
B. Perencanaan strategi ( strategic planning)
C. Proses ilmiah ( scientific proses)
D. Pemecahan masalah (problem solving)
E. Lemah lembut (smilling face)
35. Suatu kesimpulan berdasarkan fakta-fakta di lapangan yang terjadi pada kehidupan
masyarakat disebut berpikir…
a. naratif
b. Induktif
c. Deduktif
d. Rasional
e. Destruktif
36. Terdapat perbedaan antara keinginan dengan kenyataan atau ada perbedaan antara cita-cita
dan fakta di lapangan disebut…
a. Ide
b. Sasaran
c. Masalah
d. Gagasan
e. Paradigma
37. Kemacetan dan kebanjiran yang terjadi di kota-kota besar di Indonesia memberikan dampak
negatif dan kerugian yang besar merupakan contoh masalah yang terjadi pada…
a. Negara
b. Individu
60 | e-Modul Pendidikan Agama Islam Kelas XII SMA Islam Al Azhar 2