Page 72 - E-MODUL INTERAKTIF BERBASIS STEM MATERI POLA PEWARISAN SIFAT HUKUM MENDEL KELAS XII SMA
P. 72

A. Atavisme                                     10.  Perkawinan  yang  dilakukan
                B. Gen Komplementer                             dengan individu dari ras yang ber
                C. Polimeri                                     beda disebut sebagai ?

                D. Kriptomeri
                E. Epistasis-Hipostasis                             A. Perkawinan kimiawi
                                                                    B. Perkawinan luar
             8.  Jika  gen  M  (bunga  merah)                       C. Perkawinan baur
             dominan atas m (bunga putih) dan                       D. Perkawinan murni
             gen  P  (bunga  diketiak)  dominan                     E. Perkawinan sanak
             dari pada p (diujung), persilangan
             antara MmPp dengan MMPP akan

             menghasilkan  keturunan  dengan
             fenotipe merah yang ada diketiak                              UMPAN BALIK
             daun sebanyak?

                                                                     Setelah mengerjakan evaluasi
                A.6,25%                                          akhir diatas, cocokanlah jawaban
                B. 25%                                           anda  dengan  kunci  jawaban  di
                C. 56,75%                                        bawah ini, kemudian beri penilai-

                D. 75%                                           an jawaban anda dengan rumus :
                E. 100%
                                                                 Nilai  =    Total Benar       x 100%
             9. Teknik perbaikan mutu genetik                                Total Pertanyaan
             yang  dilakukan  dengan  cara  pe-
             rubahan susunan atau jumlah ma-
             teri genetik/ DNA pada sel tubuh                      Nilailah jawaban
             makhluk  hidup  yang  dilakukan                     anda sesuai dengan                  Kunci

             oleh manusia  adalah ?                                 kunci jawaban                   Jawaban
                                                                      disamping !
                A. Seleksi
                B. Persilangan                                       Jika mencapai 80% maka anda

                C. Mutasi Buatan                                berhasil  memahami  pembelajaran
                D. Perkawinan baur                              ini dengan baik, jika dibawah 80%
                E. Perkawinan luar                              silahkan ulangi ulasan materi untuk

                                                                meningkatkan pemahaman anda.








                                                                                                           68






       BACK                  E-MODUL INTERAKTIF BERBASIS STEM                                         HOME
   67   68   69   70   71   72   73   74   75