Page 55 - Issuing Administration
P. 55
8. – Kirim Data PO Toko.
PO adalah bentuk soft copy dari faktur yang sudah dibuat oleh DC, setiap faktur
yang sudah dibuat harus dikirimkan Po nya ketoko agar toko dapat melakukan
proses receipt PO. (hanya untuk toko tertentu Contoh : Toko GO)
Proses kirim data PO toko menggunakan aplikasi DCS
Tahapan proses kirim data PO Toko :
1. Klik Proses – Data PO Toko - Kirim Data PO
2. Tekan F9 Untuk Memilih Kode Toko Atau Ketik Kode Toko Yang Akan
Dikirim PO
3. Klik Faktur Untuk Memilih Nomor Faktur Yang Akan Dikirim Atau
Langsung Masukan Tanggal PO Yang Akan Dikirim Kemudian Tekan Ok
4. Proses – Simpan Tunggu Hingga Proses Kirim Po Selesai
5. Blok Po Date Dan Po Head , Klik Kanan Pilih 7-zip – Add To Archive
6. Masukan Kode Toko , Tanggal Dan Bulan Titik Poz ( 6A071009.Poz)
Confidential - Do not duplicate or distribute without written permission | Lawson © 2022