Page 32 - BUKU LaTeX - Irman
P. 32
30 BAB 2. DASAR-DASAR PEMBUATAN DOKUMEN
{\ttfamily Tulisan ini seperti dihasilkan oleh mesin
ketik, } {\sffamily berbeda dengan tulisan yang ini.}
2.12 Membuat Daftar dan Penomoran
Untuk membuat daftar dengan penomoran dapat dilakukan meng-
gunakan environment enumerate. Di dalam environment ini, untuk
setiap penomoran (item) baru dimulai dengan perintah \item.
Contoh:
Daftar dengan penomoran berikut ini,
1. merkurius
2. venus
3. bumi
ditulis dengan environment
\begin{enumerate}
\item merkurius
\item venus
\item bumi
\end{enumerate}
Untuk membuat daftar dengan bullet, digunakan environment
itemize. Dengan cara yang sama, setiap item baru dimulai dengan
perintah \item.
Contoh:
Daftar dengan bullet berikut ini,
• mars
• jupiter
• saturnus