Page 12 - MENGEVALUAS ALAT LABORATORIUM ELEKTONIKA_Neat
P. 12

b).Timah Solder




                Timah solder merupakan bahan perekat kaki



          komponen dengan jalur PCB. Timah solder yang




          ada dipasaran dapat kita temui dengan berbagai



          macam ukuran diameter dan kualitas.Timah solder



          dengan diameter kecil cocok untuk meyolder IC,




          sedangkan untuk ukuranyang lebih besar dapat



          dipergunakan untuk menyolder kaki komponen




          yang besar pada permukaan jalur PCB yang lebar.

























          c).Tang Potong



                Tang potong merupakan toolkit yang




          berfungsiuntukmemotong sisa kaki komponen



          yang telah disolder. Dalam memotong kaki




          komponen yang telah tersolder perlu diingat



          untuktidak mengungkit kaki komponen tersebut



          karena bisa mengakibatkan permukaan jalur PCB




          terangkat atau retak. Oleh karena itu untuk



          memilih tang potong ini perlu dipilih tang dengan




          ujung yang runcing sehingga dapat masuk ke celah



          yang sempit dan tajam sehingga sekali tekan




          langsung terpotong kaki komponen tersebut.




                                                                                  10
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17