Page 9 - WARTA 25 AGUSTUS 2024
P. 9
PERTUKARAN PELAYAN FIRMAN
H U T K E - 3 6 G K I
Dalam rangka Pertukaran Pelayan Firman HUT ke-36
GKI, maka pada hari ini Minggu 25 Agustus 2024
KEBAKTIAN DI GKI BERINGIN AKAN DILAYANI OLEH :
pk. 06.00, 08.00, 10.30
Pdt. Ciptomartalu Sapangi
(GKI Puri Indah, Jakarta)
pk. 07.00 (BSB), 09.00 (Puri), 17.00
Pdt. Diana Bachri
(GKI Cipinang Elok, Jakarta)
PENGERJA GKI BERINGIN :
Pdt. Edwart Kristian Tambunan
melayani ke GKI Delima, Tanjung Duren Selatan
Pdt. Timothy Setiawan
melayani ke GKI Jambi
Mohon perhatian dan dukungan doa Jemaat.