Page 11 - E-MODUL MENGHIAS BUSANA SULAMAN INGGRIS (HOTRA S)
P. 11
Alat mrerupakan tahap awal yang harus diperhatikan dalam
pembuatan produkadalah memilih jenis alat dan cara menggunakan alat.
Adapun peralatan yang digunakan yaitu:
1. Gunting : digunakan
untuk menggunting kain.
2. Meteran : digunakan untuk
mengukur pola/kain
3. Alat pembuat pola(pensil ,kertas) :
Alat membuat pola adalah alat yang digunakan membuat
pola patchwork. Peralatan dalam membuat pola diantaranya
adalah penggaris, pensil, penghapus, kertas, pulpen.
4. Jarum :
Alat untuk menyulam
gambar pada bidang kain.
5. Jarum pentul :
Jarum ini dipakai digunakan sebagai penyemat pola atau
penahan kain supaya tidak bergerak ketika dijahit.