Page 7 - E-MODUL PEMBELAJARAN KIMIA UNSUR
P. 7
E. Materi Pembelajaran
1. keberadaan (kelimpahan) unsur golongan utama (gas mulia,halogen ,alkali dan
alkali tanah)
2. sifat fisika dan kimia unsur - unsur golongan utama (gas mulia,halogen ,alkali
dan alkali tanah
3. manfaat unsur golongan utama (gas mulia,halogen,alkali dan alkali tanah
F. Petunjuk Penggunaan Modul
Agar modul dapat digunakan secara maksimal maka langkah -langkah yang
dilakukan adalah
1. Pelajari dan pahami peta materi yang disajikan dalam modul
2. Pelajari dan pahami tujuan yang tercantum dalam setiap kegiatan pembelajaran
3. Pelajari uraian materi secara sistematika dan mendalam dalam setiap pembe-
lajaran
4. Lakukan uji kompetensi disetiap akhir kegiatan pembelajaran untuk menguasai
penguasaan materi
5. Diskusikan dengan guru atau teman jika mengalami kesulitan dalam pemahaman
. jaman materi