Page 36 - model pembelajaran problem posing berorientasi stem
P. 36

Contoh 10.

                    Bentuk fungsi     =    ,    =    − 2  ,     ℝ  (Gambar 18) adalah suatu parabola.

                    Klik dua kali bersamaan Ctrl, untuk simulasi gambar 2.10.


















                              Gambar 2. 10. Grafik Fungsi Kuadrat Secara Parametrik

                    Coba simulasikan persamaan  dalam bentuk    = 2 cos   ,    = 2 sin   ,   0 ≤    ≤ 2  
                    adalah lingkaran berpusat di (0,0) dan jari-jari 2.

                    Posing

                          Selanjutnya  setiap  individu  wajib  mengajukan  pertanyaan  atau
                    masalah  minimal  1  (satu)  pertanyaan  setiap  individu  untuk  kasus  yang

                    telah  diilustrasikan  diatas  dan  kaitkan  dengan  fungsi  yang  pernah  anda
                    kenal  misalnya  fungsi  linear,  fungsi  kubik,  fungsi  rasional  dan  lain

                    sebagainya. Tulis masalah atau soal yang akan anda ajukan pada kotak
                    dibawah ini.







                    Masalah ini dibicarakan dalam kelompok anda, dan jika terdapat masalah

                    yang  tidak  dapat  diselesaikan  maka  dibawa  menjadi  masalah  kelompok
                    menurut urutan materi yang disajikan kedalam kotak berikut.











                                                                                                   28
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41