Page 12 - E-Modul IML
P. 12
Analog I/O : Menangani data linier atau kontinu, sehinnga mampu melakukan
`
kendali loop tertutup
RAM : Tempat penyimpanan program yang ditulis dan dapat diubah atau
di edit melalui programming unit
ROM : sebagai operating system dan hanya dapat dibaca oleh processor
Smart Relay : sebuah pengontrol otomatis yang digunakan untuk mengontrol sebuah
sistem pada sebuah mesin atau biasa disebut Mini PLC
Microcontroler : Sebuah komputer yang dirancang untuk dapat juga melakukan
tugas-tugas pengendalian seperti yang dapat dilakukan PLC
Ladder Diagram : Sebuah bahasa pemograman gambar diturunkan dari diagram
rangkaian pengawatan kontrol relai secara langsung
xi