Page 13 - SKI agus supriyanto
P. 13

SKI – PRS / 1/ 1.1
                             tugas berikut ini di buku tulis kalian!

                             1.  Apakah korelasi yang dapat kalian temukan dari strategi dakwah Nabi
                                Muhammad  SAW  secara  sembunyi-sembunyi  dan  terang-terangan?
                                Kemukakan pendapat kalian dalam bentuk tulisan!
                             2.  Buatlah  kesimpulan  tentang  strategi  dan  langkah  dakwah  yang
                                diterapkan oleh Nabi Muhammad SAW pada masyarakat Quraisy di kota
                                Mekkah!

                             Kalian sudah mampu menyelesaikan tugas di atas, mari kita lanjutkan


                             pembelajaran kita pada Kegiatan                                       Belajar 2.



                               Kegiatan Belajar 2
                                     ar 2





                             Pada kegiatan belajar 2 ini  kita akan mempelajari  materi tentang strategi
                             dakwah  Nabi  Muhammad  SAW  di  Mekkah  dan  langkah  yang  harus
                             ditempuh oleh para pengikut beliau ketika para kafir Quraisy menekan dan
                             menyiksa mereka.





                          Habasyah atau Republik Demokratik Federal Etiopia, atau Habsyi adalah

                          sebuah negara yang terletak di Afrika. Negara ini berbatasan dengan Eritrea di

                          sebelah Utara, Djibouti di sebelah Timur Laut, Somalia di sebelah Timur,
                          .
                          Kenya di sebelah Selatan, Sudan Selatan di sebelah Barat, dan Republik Sudan
                            di sebelah Barat Laut.








                             Setelah  membaca  buku  paket  kalian  halaman  41-44,  selanjutnya
                             kerjakan tugas dibawah ini di buku tulis kalian!

                          1.  Temukan  ayat  alquran  yang  memerintahkan  Nabi  Muhammad  SAW
                              untuk menyampaikan dakwah kepada kerabat dekat beliau!
                          2.  Simpulkan  makna  ayat  alquran  surat  al  Hijr  ayat  94  !  “  Fashda’  biaa
                             tu’maru wa a’ridh ‘anil Musyrikiin”



                                                                                               Hal.  13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18