Page 86 - Informatika-BS-KLS-XI
P. 86
2. Apakah program yang kalian buat dapat membantu kalian
atau orang lain?
3. Apakah solusi yang telah kalian buat dapat dimanfaatkan
untuk menyelesaikan masalah lain yang sejenis?
4. Adakah pengembangan lebih lanjut eenhancing) yang
terpikir oleh kalian agar program menjadi lebih bermanfaat?
5. Apa yang kalian rasakan saat memeriksa solusi algoritma
dan program teman kalian?
6. Apa yang kalian rasakan saat solusi algoritma dan program
kalian diperiksa oleh teman kalian?
7. Prinsip Berpikir Komputasional apa saja yang kalian
terapkan saat menyelesaikan aktivitas di atas?
8. Pelajaran paling berkesan apa yang Kalian dapatkan dari
latihan ini?
E. Proyek Praktik Lintas Bidang (PLB)
Pertama-tama, sesuai dengan petunjuk dari guru, buatlah
kelompok yang masing-masing terdiri dari 2 orang peserta
did ejik kel berjumlah ganjil, satu kelompo boleh
be or pesert didikf. S mengerjak proye ini,
diperlukan kerja sama antar anggota kelompok dengan baik
untu menghasilk jawab d solu y tepat.
Tuju ut d proye lint bidang adalah
menghasilkan sebuah program (dalam Bah C/CÊÊ yang
dapat menyelesaikan permasalahan knapsack (baik yang
berjenis rational knapsack maupu - knapsack) dengan
menerapkan prinsip-prinsip penyelesaian masalah yang
telah dipelajari pada bagian Berpikir Komputasional. Hasil
akhir yang diharapkan adalah berupa dua hal:
• Laporan analisis dan perancangan program
• Kode program yang dapat dijalankan dan memberikan
solusi dari setiap masukan yang diberikan
Bab 2 Strategi Algoritmik dan Pemrograman 85