Page 5 - E-Modul Praktikum Crocodile Physics Gelombang Bunyi
P. 5
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapakan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan nikmat serta karunia-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan E-Modul
Praktikum Gelombang Bunyi Berbasis Flip PDF Corporate Edition. Penulis ucapkan
terimakasih kepada Dr. Dasmo M.Pd selaku dosen pembimbing yang senantiasa membimbing
dalam penyusunan e-modul, serta semua pihak yang telah membantu proses penyelesaian e-
modul praktikum ini.
E-Modul Praktikum ini digunakan sebagai pedoman untuk mempermudah peserta didik
melakukan praktikum sehingga peserta didik dapat menyeimbangkan pemahaman anatara teori
dan praktiknya. Sehingga penulis berharap E-Modul Praktikum ini dapat bermanfaat, baik
secara langsung maupun tidak langsung.
Penulis menyadari bahwa e-modul praktikum ini masih terdapat kekurangan. Oleh
karena itu, penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang dapat membangun. Penulis
berharap e-modul ini dapat membantu dalam proses pembelajaran fisika dan juga bermanfaat
bagi semua pihak yang menggunakannya.
Jakarta, April 2023
Penulis
v