Page 62 - Modul Ajar Projek IPAS Materi Energi dan Perubahannya untuk Kelas X SMK Ototronik
P. 62

3.  Perhatikan gambar di bawah ini.



















                                                              Sumber: hotwire.com
                   a.  Siapa  nih  yang  suka  naik  roller  coaster?  Tahukah  kamu  dalam
                        permainan  coaster  terdapat  beberapa  energi?  Coba  diskusikan

                        bersama teman sekelompokmu, energi apa saja yang terdapat dalam

                        proses naik turun tanjakan tersebut!

                   b.  Anggaplah titik tertinggi lintasan dan percepatan gravitasi roller coaster

                        tersebut 84 m dan 10 m/s2. Hitunglah kecepatan saat roller coaster turun

                        ke lintasan terbawah. (Anggap tidak ada gesekan antara roller coaster
                        dan lintasan)






































       55                                                           Modul Ajar Energi dan Perubahannya
   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67