Page 44 - NUNUK_EBOOK FISIKA_KINEMATIKA
P. 44
7. Dua kota A dan B berjarak 200Km. Dari A berangkat mobil
dengan kecepatan tetap 30Km/Jam ke arah kota B. Pada saat
yang bersamaan dari kota B berangkatlah mobil dengan
kecepatan tetap 20Km/Jam menuju A. Kedua mobil akan
bertemu setelah....
a. 20 jam, 600Km dari A
b. 20 jam, 400Km dari B
c. 20 jam, 60Km dari A
d. 4 jam, 120Km dari A
e. 4 jam, 120Km dari B
Apakah anda yakin? ○ Yakin ○ Tidak Yakin
8. Dua orang pelari, dari tempat yang sama berlaru menuju arah
yang sama. Orang pertama bergerak dengan kecepatan 5m/s,
4 sekon kemudian orang kedua bergerak dengan kecepatan
8m/s. Setelah berapa skeon orang kedua bergerak menyusul
orang pertama....
15
a.
b. 1
0
c.
d.
e.
Apakah anda yakin? ○ Yakin ○ Tidak Yakin
9. Sebuah perahu menyebrangi sungai yang lebarnya 180 meter
dan kecepatan arus airnya 4m/s. Bila perahu diarahkan
menyilang tegak lurus sungai dengan kecepatan 3m/s, maka
setelah sampai di seberang perahu telah menempuh lintasan
sejauh.... (UMPTN 1990)
a. 180m
b. 240m
c. 300m
d. 320m
E-modul Kinematika Gerak kelas X SMA/MA 38