Page 12 - MODUL LITERASI
P. 12

MATA













                               Mata adalah indra penglihatan manusia yang sangat penting



                        karena  kita dapat melihat semua yang ada di sekitar kita, selain itu



                                         kita juga dapat menikmati segala keindahan di dunia.


















                                                 Ibu mengapa warna mata Andi


                                                 cokelat sedangkan warna mata

                                                 teman-teman Andi hitam?


                                                 Mengapa Andi berbeda ibu?



















                                                                                         Warna  mata  seseorang  itu

                                                                                         adalah  turunan  dari  orang

                                                                                         tuanya. Begitu pula Andi. Bagian

                                                                                         yang memberi warna pada mata

                                                                                         adalah  iris.  Jadi  warna  mata

                                                                                         bukanlah  warna  keseluruhan

                                                                                         mata ya Andi.















                                                            Mata dalam                                                                        Mata luar















                                      SKLERA DAN PUPIL


          lapisan terluar yang kuat dan berwarna

             putih,  berfungsi mengatur banyaknya
                                cahaya yang masuk ke mata                                                                                                ALIS MATA


                                                                                                                                                         berfungsi melindungi mata dari air

                                                    PUPIL DAN IRIS                                                                                       atau keringat yang menuju ke mata


          Berfungsi mengatur banyaknya cahaya yang

                masuk ke mata berfungsi mengatur besar
                kecilnya pupil serta memberi warna mata                                                                                                 BULU MATA



                                                                                                                                                         berfungsi melindungi mata dari
                                                     LENSA MATA                                                                                          debu.


                    Lensa mata berfungsi meneruskan

                          dan memfokuskan cahaya agar                                                                                                  KELOPAK MATA

                                                 jatuh tepat di retina
                                                                                                                                                       Kelopak mata, berfungsi menutup

                                                                       RETINA                                                                          bola mata sehingga membuat mata




             berfungsi membentuk bayangan benda                                                                                                        berkedip

                          yang akan dikirim ke syaraf mata








                                              SARAF MATA


                berfungsi meneruskan bayangan


                                     yang diterima ke otak.
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17