Page 91 - REVISI MODUL SISTEM SIRKULASI & SISTEM EKSKRESI KELAS XI_Neat
P. 91

a.    Hemodialisis                                    a.    Strok
         b.    Extracorporeal shock wafe                       b.    Diabetes
               lithotripsy                                     c.    Hipertensi
         c.    Transplantasi ginjal                            d.    Batu ginjal
         d.    Peritoneal dialysis                             e.    Penyakit jantung
         e.    Cuci darah                                15. Setelah       membaca       artikel     pada
    13. Perhatikan beberapa contoh pengeluaran                 nomor     sebelumnya,       mari     simak
         zat pada tubuh manusia berikut ini!                   terlebih  dahulu video berikut ini!
         1.    Lambung     mengeluarkan      enzim
               pepsin dari asam klorida
         2.    Sel beta pankreas menghasilkan
               hormon insulin
         3.    Ginjal   mengeluarkan     zat   sisa
               yang mengandung nitrogen
         4.    Pengeluaran    feses   dari  sistem
               pencernaan
         5.    Pengeluaran    gas   CO2    melalui            Berdasarkan  artikel  dan  video  di
               paru- paru                                     atas,  pada      proses      hemodialisis
          Pernyataan  yang  termasuk  ekskresi                merupakan  penggunaan  ginjal  buatan
          ditunjukkan oleh nomor...                           yang  berupa  mesin  dialiser  berisi
                                                              membran  selektif permeabel dan cairan
          a.    1 dan 2            d.   3 dan 5               dialisat.  Bahan  yang  terkandung  dalam
          b.    2 dan 3            e.   4 dan 5               cairan   dialisat  yang  digunakan  pada
          c.    3 dan 4                                       proses cuci darah adalah...

    14. Sebelum menjawab soal nomor 14 dan                    a.   Urea dan garam
         15,  mari  cermati   artikel  penelitian             b.   Garam dan glukosa
         berikut ini!                                         c.   Garam dan protein
                                                              d.   Protein dan vitamin C
                                                              e.   Glukosa dan vitamin D
                                                         16. Sistem    ekskresi    merupakan      sistem
                                                            pembuangan zat-zat sisa metabolisme yang
                                                            sudah   tidak  digunakan    lagi  oleh  tubh
                                                            bahkan    dapat  berbahaya    apabila   tidak
                                                            dibuang.  Berikut  ini  manakah  yang  bukan
                                                            termasuk  zat-zat  sisa  metabolisme  yang
                                                            perlu diekskresikan oleh tubuh
          Berdasarkan  artikel  di  atas,  faktor           a.    CO2              d.    Urin
          resiko  timbulnya  penyakit  gagal  ginjal        b.    Keringat         e.    Uap air
          kronik yang paling banyak adalah...               c.    Hormon


             80
   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95   96