Page 58 - E:\Kuliah\Skripsi 2 baru\Skripsi ( bismillah juni 2024 wisuda)\Modul\e-modul reaksi kimia dan konsep mol\
P. 58

REAKSI KIMIA & KONSEP MOL






                     E. Hubungan Mol dan Molaritas



                          Hubungan mol dengan molaritas adalah dalam menentukan banyaknya 1 mol
                   zat yang terdapat dalam suatu larutan dapat menggunakan konsentrasi larutan yang

                   dinyatakan dalam molaritas. Molaritas menyatakan banyaknya mol zat dalam 1 liter
                   larutan. Secara matematis, hubungan ini dapat digambarkan berikut:



                                                     M =   
                                                           


                    Keterangan :
                                    M = molaritas ( mol/L)

                                     n = mol zat terlarut ( mol)
                                     V = volume larutan ( L)






                   Untuk lebih memahami hubungan mol dengan molaritas pelajarilah contoh soal di

                   bawah ini



                   Contoh soal :

                             a) Kristal MgSO4 0,05 mol dilarutkan dalam air hingga volumenya 0,5
                                 liter. Berapa konsentrasi molaritas (molar) larutan yang terjadi ? ( Mr

                                 MgSO4 = 120)
                                   penyelesaian:

                                   Diketahui : mol    = 0,05 mol

                                               volume = 0,5 L
                                   Ditanya : molaritas

                                   Jawab     :
                                            M =  n
                                                 V

                                            M =  0,05 mol
                                                 0,5 Liter

                                            M = 0,1 mol/liter





                   KELAS X FASE E                                                                45
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63