Page 55 - E-MODUL VIRUS _Neat
P. 55
E-Modul Berbasis Studi Kasus Virus X SMA
TAHAPAN STUDI KASUS
TAHAPAN STUDI KASUS KEMAMPUAN
SISWA
Orientasi siswa kepada masalah Menganalisis
masalah
Siswa diminta untuk mengamati video, gambar serta
masalah yang disajikan di dalam modul. Masalah yang
disajikan harus diselesaikan oleh siswa.
Membimbing penyelidikan siswa Mencari informasi
penyelesaian
Siswa diminta untuk mengumpulkan data atau
masalah
informasi yang dibutuhkan untuk pemecahan masalah
yang dihadapi.
Mengembangkan dan menyajikan hasil Membuat langkah-
langkah peyelesaian
Siswa diminta untuk menyajikan hasil karya terbaik
masalah
berupa langkah-langkah dalam penyelesaian masalah
yang telah siswa temukan solusi.
Analisis dan evaluasi proses pemecahan masalah Membuat evaluasi
berdasarkan fakta
Siswa akan dibentuk kedalam kelompok dan atau solusi dari studi
mendiskusikan setiap hasil yang siswa dapatkan kasus
dengan siswa lain sehingga dapat menarik kesimpulan
dari apa yang telah dipelajarinya atau kesimpulan
untuk pemecahan masalah yang dihadapi.
48