Page 8 - e-LKPD MODEL INoSIT MATERI TEKANAN_Neat
P. 8
Lembar Kerja Peserta Didik Model INoSIT
ISTILAH-ISTILAH DALAM LKPD
Variabel manipulasi : adalah unsur yang sengaja di ubah-ubah atau
dimanipulasi
Variabel kontrol : adalah unsur yang dikendalikan, meliputi jenis, ukuran
dan bahan yang digunakan
Variabel respon : adalah hasil atau perubahan yang diperoleh akibat dari
adanya manipulasi
Elisitasi (elicitation) : Merupakan tahapan membangkitkan motivasi peserta
didik yang bertujuan untuk mengaktivasi pengetahuan awal
dan pengalaman siswa dan mengklarifikasinya dalam
mengikuti pelajaran.
Merumuskan hipotesis : Merupakan tahapan dimana memberikan kesempatan
(hypothesis kepadapeserta didik untuk telibat dalam pembelajaran
formulation) inkuiri dengan kegiatan utamanya adalah menjawab
pertanyaan/permasalahan yang telah diajukan melalui
kegiatan eksperimen.
Pengujian hipotesis : Merupakan tahapan dimana peserta didik melaksanakan
(testing hypotesis) eksperimen, mengumpulkan, menganalisis data baik
dengan media KIT maupun dengan bantuan teknologi
simulasi interaktif berdasarkan hasil desain eksperimen.
Pemaknaan : Merupakan tahapan dimana peserta didik
(elucidation) mengklarifikasi temuan dan menghubungkan hasil yang
diperoleh pada konsep-konsep sains melalui kegiatan
diskusi, debat,
Refleksi (reflection) : Merupakan tahapan mengevaluasi proses keterlaksanaan
sintaks dan juga mengevaluasi kemampuan literasi sains
siswa
8
Untuk Kelas VIII SMP/MTS