Page 1322 - Laporan PPL PPG Daljab Tahap 3
P. 1322

Keypad Encoder (Perangkat Input)






      • Nama Subrutin                            : SCAN1



      • Alamat Awal                              : 0624H



      • Fungsi                                   : Menyajikan tulisan LED secara multiplek dan melakukan

          scanning tombol Keypad dalam satu siklus, meliputi 36 buah tombol dan 6 buah

          LED sevent segment



      • Jangka Waktu                             : 9,97 mili detik



      • Input Data                               : Data karakter penyalaan segment LED berjumlah 6 byte

          disimpan berurutan pada memori Data Led segment yang paling kanan ditempatkan

          pada alamat terendah dan Data Led segment yang paling kiri ditempatkan pada

          alamat tertinggi. Alamat awal tempat simpan data karakter harus dicatat oleh

          register IX.



      • Output Data                              : Jika tombol tidak ditekan , bit carry flag CY=1. Jika tombol

          ditekan CY=0 dan memberi kode posisi tombol pada pada register A.
   1317   1318   1319   1320   1321   1322   1323   1324   1325   1326   1327