Page 13 - E-MODUL Statitsika Matematika Kelas VIII
P. 13

Rata-rata Gabungan




         Dua kelompok mempunyai sejumlah anggota dan nilai

         rata-rata yang berbeda. Jika keduanya digabung maka


         nilai  rata-ratanya  tentu  akan  berubah.  Nilai  rata-rata


         gabungan dari dua kelompok tersebut bergantung dari

         banyak  data  dan  rata-rata  kelompok  pertama  serta

         banyak data dan nilai rata-rata kelompok kedua.





         Misalkan  ada  dua  kelompok  dengan  nilai  rata-rata


         berturut-turut adalah x ̅ 1 dan x ̅ 2. Banyak data di kedua

         kelompok  berturut-turut  adalah  n1  dan  n1.  Nilai  rata-


         rata gabungan dari dua kelompok tersebut memenuhi

         persamaan berikut.



























         Keterangan:


         n1 = banyak data kelompok pertama

         n2 = banyak data kelompok kedua


          ̄
         x1 = rata-rata kelompok pertama
          ̄
         x2 = rata-rata kelompok kedua


                                                                                                                10
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18